> >

Berikut Cara Mengaktifkan Opsi Pengembang di Ponsel Android

Gadget | 10 Agustus 2021, 20:10 WIB
Ilustrasi opsi pengembang atau developer options di Android. (Sumber: Android.com)

3. Jika sudah bisa mengakses menu opsi pengembang maka Anda bisa memanfaatkan beberapa fungsi untuk memaksimalkan atau mengatur ponsel Android Anda.

Meski mudah,  cara untuk mengaktifkan opsi pengembang ternyata berbeda tergantung versi Android yang Anda gunakan saat ini.

Baca Juga: Layanan Ponsel Android Lawas akan Distop, Apa Tujuan Google?

Untuk lebih jelasnya, berikut cara mengaktifkan opsi pengembang di Android tergantung dengan versi yang digunakan:

- Android 9 (API level 28) dan yang lebih tinggi: Setelan > Tentang Ponsel > Nomor Versi

- Android 8.0.0 (API level 26) dan Android 8.1.0 (API level 26): Setelan > Sistem > Tentang Ponsel > Nomor Versi

- Android 7.1 (API level 25) dan yang lebih rendah: Setelan > Tentang Ponsel > Nomor Versi

Baca Juga: Google Rilis Android 12 Versi Beta, Ini Fitur-Fitur Terbarunya

 

Penulis : Rizky L Pratama Editor : Gading-Persada

Sumber : Android.com


TERBARU