> >

Pengidap Hipertensi Tidak Boleh Minum Kopi Lebih dari Satu Cangkir dalam Sehari

Kesehatan | 26 Desember 2022, 05:15 WIB
Ilustrasi orang membaca koran dan minum kopi. Ini waktu terburuk minum kopi. (Sumber: Pexels/Daria Shevtsova)

Sebagai informasi, secangkir teh hijau atau hitam 8 ons mengandung 30 hingga 50 mg kafein.

Di sisi lain, volume kopi yang sama mengandung 80 hingga 100 mg kafein, menurut Food and Drug Administration.

Iso, direktur Institute for Global Health Policy Research di National Center for Global Health and Medicine di Tokyo, menyoroti bahwa temuan studi tersebut harus mendorong orang dengan hipertensi berat untuk menghindari minum kopi berlebihan.

Baca Juga: Ibu Hamil Boleh Minum Kopi, tetapi Berlebihan Bisa Tingkatkan Risiko Keguguran, Ini Penjelasannya

 

Penulis : Kiki Luqman Editor : Hariyanto-Kurniawan

Sumber : Antara


TERBARU