Lebih dari 6 Ribu Babi Mati Mendadak di Sulawesi Tengah, Ada Apa?
Sulawesi | 26 Mei 2023, 16:16 WIBSejauh ini, berdasarkan data kasus yang terlapor di Sistem Informasi Kesehatan Hewan Nasional (ISIKHNAS) per Januari hingga Mei 2023, jumlah kasus positif Demam Babi Afrika di Kabupaten Poso tercatat sebanyak 2.971 kasus dan di Morowali sebanyak 39 kasus.
Sementara di Kabupaten Parigi Moutong, sebanyak 3.642 kasus dan masih menunggu hasil uji sampel.
Baca Juga: Flu Babi Masuk Indonesia, Apakah Berbahaya bagi Manusia? Ini Kata Epidemiolog
Penulis : Kiki Luqman Editor : Edy-A.-Putra
Sumber : Antara