> >

Menteri LHK Desak Pengendalian Karhutla Selama Pandemi Covid-19

Sosial | 11 April 2021, 17:50 WIB
Menteri LHK, Siti Nurbaya (Sumber: KOMPAS.com/RAKHMAT NUR HAKIM )

Di lain sisi, Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) sempat memprediksi Provinsi Riau yang menunjukkan tren dua kali puncak periode rawan karhutla, yakni pada periode Februari-Maret, dan periode Juni-September.

Menurut pantauan Satelit Terra/Aqua (LAPAN) confidence level 80% perbandingan jumlah hotspot tahun 2020 dan 2021 pun mengalami penurunan sebesar 58,94 persen.

Baca Juga: Apel Siaga Gabungan Karhutla Samarinda

Dimana pada 1 Januari hingga 8 April 2020 terdapat 526 titik dan jumlah tersebut turun pada 2021 menjadi 301 titik.

"Jadi harus dikawal betul, lebih baik mencegah daripada memadamkan," pungkas Siti.

Penulis : Aryo Sumbogo Editor : Hariyanto-Kurniawan

Sumber : Kompas TV


TERBARU