> >

Angka Kematian Akibat Covid-19 di Jakarta Terus Naik, Februari 2021 Tertinggi Capai 1.211 Korban

Update corona | 1 Maret 2021, 08:33 WIB
Jumlah pasien meninggal akibat covid-19 yang meningkat, menyebabkan lahan makam di TPU Pondok Ranggon penuh. (Sumber: BONDAN WICAKSONO / KOMPASTV)

31 Mei 2020: total 7.272 kasus; 4.650 dirawat; 2.102 sembuh; 520 meninggal (bertambah 139)

30 Juni 2020: total 11.278 kasus; 4.126 dirawat; 6.512 sembuh; 640 meninggal(bertambah 120)

Baca Juga: Tak Bisa Ditoleransi, Satgas Covid-19 Minta Kepala Daerah Tekan Angka Kematian

31 Juli 2020: total 21.201 kasus; 7.157 dirawat; 13.208 sembuh; 836 meninggal (bertambah 196)

31 Agustus 2020: total 40.309 kasus; 8.569 dirawat; 30.538 sembuh; 1.202 meninggal (bertambah 336)

30 September 2020: total 74.368 kasus; 12.317 dirawat; 60.320 sembuh; 1.731 meninggal (bertambah 529)

31 Oktober 2020: total 105.597 kasus; 8.908 dirawat; 94.434 sembuh; 2.255 meninggal (bertambah 524)

30 November 2020: total 136.861 kasus; 10.112 dirawat; 124.078 sembuh; 2.671 meninggal (bertambah 416)

Baca Juga: Angka Kematian Kasus Covid-19 di Tangsel Total 280, Airin Lakukan Evaluasi

31 Desember 2020: total 183.735 kasus; 15.567 dirawat; 164.881 sembuh; 3.297 meninggal (bertambah 626)

31 Januari 2021: total 269.718 kasus; 23.382 dirawat; 242.069 sembuh; 4.267 meninggal (bertambah 970)

28 Februari 2021: total 339.735 kasus; 10.365 dirawat; 323.892 sembuh; 5.478 meninggal (bertambah 1.211)

Baca Juga: Angka Kematian Covid-19 Meningkat, Pemkot Surabaya Siapkan Lahan Pemakaman Baru

Penulis : Tito-Dirhantoro

Sumber : Kompas TV


TERBARU