> >

Celana Dalam Segitiga versus Boxer, Mana yang Lebih Baik untuk Kesehatan Sperma?

Lifestyle | 18 Oktober 2021, 18:28 WIB
Sebagian pendapat mengatakan celana dalam model bokser atau boxer lebih baik ketimbang yang berbentuk segitiga dalam urusan menjaga kesehatan sperma. Tapi benarkah demikian? (Sumber: James Barr on Unsplash)

Malik lalu menyoroti studi pada 2016 yang meneliti 501 pasangan yang sedang mencoba memiliki anak. Para partisipan, kata dia, ditanya apa yang mereka pakai sepanjang hari dan malam, berapa kali mereka mengganti celana dalam, dan lain-lain.

Baca Juga: 5 Aktivitas Pagi Hari yang Bisa Bikin Otak Lebih Cerdas

“Apa yang mereka temukan di kelompok ini, lagi-lagi bahwa tidak ada perbedaan. Jadi jika Anda mencoba untuk hamil, tidak penting apakah Anda memakai boxer atau celana dalam segitiga,” paparnya.

Tapi, Malik mengingatkan, pemakai celana dalam segitiga mungkin memiliki risiko lebih tinggi mengalami pertumbuhan jamur di area selangkangan.

“Jika Anda memilih memakai celana dalam segitiga, Anda mungkin menyadari agak panas dan lembap di bawah sana,” katanya.

 

Penulis : Edy A. Putra Editor : Hariyanto-Kurniawan

Sumber : Kompas TV


TERBARU