> >

Dari Amerika Serikat, Jepang, Sampai Uni Emirat Arab Minat Bangun Ibu Kota Baru Indonesia

Kebijakan | 26 Februari 2020, 12:50 WIB
Presiden Jokowi didampingi Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi, Luhut Binsar Pandjaitan, bertemu dengan Putra Mahkota Abu Dhabi dan Wakil Panglima Tertinggi Angkatan Bersenjata UEA Mohamed bin Zayed, di Istana Kepresidenan Qasr Al Watan di Abu Dhabi, UEA, pada Minggu (12/ (Sumber: Biro Pers Sekretariat Presiden)

Berdasarkan data Kemenko Maritim dan Investasi, sudah ada 3 institusi internasional yang ingin berinvestasi di ibu kota baru melalui Sovereign Wealth Fund (SWF).

Baca Juga: Apa yang Harus Disiapkan Calon Ibu Kota Baru - AIMAN (Bag 2)

Kemudian ada 1 negara melalui bilateral fund, ada 5 perusahaan yang tertarik untuk bidang sekuritas, 1 perusahaan yang tertarik di bidang asuransi .

Selanjutnya, 4 perusahaan tertarik di bidang air minum, 3 perusahaan bidang listrik, 1 perusahaan limbah/persampahan, 1 perusahaan di fasilitas kesehatan, 1 perusahaan hunian, dan 4 perusahaan retail.

Ada pula 5 perusahaan yang tertarik di bidang transportasi, 1 perusahaan telekomunikasi, juga 6 perusahaan bidang industri.

Penulis : Tito-Dirhantoro

Sumber : Kompas TV


TERBARU