Kompas TV video vod

Usulan Kenaikan Biaya Haji Mencapai 76 Persen, Komisi VIII: Ini Mengagetkan Masyarakat

Kompas.tv - 21 Januari 2023, 23:10 WIB
Penulis : Dea Davina

JAKARTA, KOMPAS.TV - Pemerintah mengusulkan kenaikan biaya haji reguler menjadi Rp69 juta.

Kementerian Agama mengusulkan, biaya rata-rata penyelengaraan ibadah haji atau BPIH tahun 2023 sebesar Rp98,8 juta.

Pemerintah menyebut, penyesuaian BPIH ini untuk menjaga likuiditas dana manfaat yang ada di Badan Pengelola Keuangan Haji.

Baca Juga: Komisi VIII DPR RI Sebut Usulan Kemenag Soal Kenaikan Ongkos Haji 2023 Masih Dapat Berubah

Kenapa kenaikannya mencapai 76 persen lebih dari tahun lalu?

Apakah kenaikan itu sudah mempertimbangkan dampak psikologis atau kenaikan yang mampu ditanggung jemaah yang mau berangkat?. 

KompasTV membahasnya bersama Wakil Menteri Agama, Zainut Tauhid Sa'adi, dan juga Ketua Komisi VII DPR RI, Ashabul Kahfi.



Sumber : Kompas TV

BERITA LAINNYA



Close Ads x