Kompas TV video vod

KPK Kembali Tetapkan Satu Hakim MA Sebagai Tersangka Suap

Kompas.tv - 19 Desember 2022, 19:20 WIB
Penulis : Natasha Ancely

JAKARTA, KOMPAS.TV - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) kembali menetapkan satu hakim di Mahkamah Agung (MA) sebagai tersangka dugaan suap penanganan perkara.

Hal itu sesuai dengan pengembangan penyidikan yang dilakukan KPK.

Baca Juga: KPK Tetapkan Hakim Yustisi Jadi Tersangka Baru Kasus Suap Penanganan Perkara di Mahkamah Agung

Kepala Bagian Pemberitaan KPK Ali Fikri mengatakan, satu orang itu berstatus hakim yustisi di Mahkamah Agung.

Sebelumnya dalam perkara ini KPK telah menetapkan 13 tersangka dan sudah ditahan.

Dua di antaranya adalah Hakim Agung Sudrajat Dimyati dan Gazalba Saleh.




Sumber : Kompas TV



BERITA LAINNYA



FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x