Kompas TV regional peristiwa

Prakiraan Cuaca Kota Bandung 22 Oktober 2022: Hujan Mengguyur pada Siang Hari

Kompas.tv - 22 Oktober 2022, 07:14 WIB
prakiraan-cuaca-kota-bandung-22-oktober-2022-hujan-mengguyur-pada-siang-hari
Prakiraan cuaca Bandung hari ini. (Sumber: Pixabay)
Penulis : Fransisca Natalia | Editor : Edy A. Putra

BANDUNG, KOMPAS.TV - Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) telah merilis prakiraan cuaca Kota Bandung untuk hari ini, Sabtu 22 Oktober 2022. Bandung diprakirakan akan cerah berawan pada pagi, diguyur hujan sedang pada siang, serta hujan ringan pada malam hari.

Berikut prakiraan cuaca selangkapnya untuk Kota Bandung, Sabtu (22/10/2022).

Pukul 07:00 WIB

  • Cerah berawan
  • Suhu: 21 derajat Celcius

Pukul 10:00 WIB

  • Berawan
  • Suhu: 25 derajat Celcius

Pukul 13:00 WIB

  • Hujan sedang
  • Suhu: 28 derajat Celcius

Baca Juga: Prakiraan Cuaca Jakarta 22 Oktober 2022, Cerah Berawan pada Pagi dan Hujan pada Siang Hari

Pukul 16:00 WIB

  • Hujan sedang
  • Suhu: 26 derajat Celcius

Pukul 19:00 WIB

  • Hujan ringan
  • Suhu: 25 derajat Celcius

Pukul 22:00 WIB

  • Hujan ringan
  • Suhu: 23 derajat Celcius

BMKG memprakirakan sebagian wilayah Indonesia akan dilanda hujan. BMKG juga mengeluarkan peringatan siaga bencana hidrometeorologi untuk beberapa wilayah.

Beberapa provinsi di Indonesia yang berada dalam kategori siaga terhadap bencana hidrometeorologi (banjir, banjir bandang, dan lainnya) dampak dari potensi hujan lebat adalah Jawa Barat, Jawa Tengah, Yogyakarta dan Jawa Timur.


 



Sumber : Kompas TV


BERITA LAINNYA



Close Ads x