Kompas TV regional berita daerah

Ular Sanca Sepanjang Tiga Meter Muncul Dikandang Kambing

Kompas.tv - 18 Oktober 2021, 13:44 WIB
Penulis : KompasTV Makassar

JENEPONTO, KOMPAS.TV - Kemunculan ular sanca sepanjang tiga meter dikandang kambing membuat geger warga. Takut ternaknya menjadi mangsa pemilik kambing bersama warga setempat akhirnya menangkap ular sanca tersebut.

Penangkapan ular sanca batik sepanjang tiga meter berlangsung dramatis tanpa didampingi petugas animal rescue. Butuh waktu lama sebelum akhirnya ular tersebut ditangkap. Keberadaan ular sanca batik di kandang kambing milik warga di desa Balang Loe Tarowang Jeneponto pertama kali diketahui anak-anak setempat.

Menghindari jangkauan anak-anak ular sanca jenis batik yang ditangkap selanjutnya diamankan ke dalam kandang kayu sebelum diserahkan ke dinas peternakan kabupaten Jeneponto.

#ularsanca
#ternak
#penangkapanular



Sumber : Kompas TV Makassar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

BERITA LAINNYA



Close Ads x
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.