> >

KMP Dharma Rucitra III Karam di Bali, Penumpang Panik hingga Terjun ke Laut

Berita daerah | 13 Juni 2020, 14:38 WIB
KMP Dharma Rucitra yang kandas di Dermaga 2 Pelabuhan Padang Bai, Bali, Jumat (12/6/2020). (Sumber: Humas Basarnas)

Namun, banyak kendaraan yang terjebak di dalam kapal. Koordinator Basarnas Karangasem, Gusti Ngurah Eka Windyana, kendaraan yang ikut karam mencapai puluhan unit.

“Penumpang di KMP Dharma Rucitra III sebanyak 66 serta anak buah kapal (ABK) dan penjaga kantin. Kami evakuasi dengan sekoci, dan ada beberapa penumpang yang evakuasi mandiri,” katanya.

KMP Dharma Rucitra III karam dengan jarak 4 meter dari Dermaga 2 Pelabuhan Padang Bai.

Akibatnya, hanya Dermaga 1 Pelabuhan Padang Bai yang bisa beroperasi. Hal itu mengakibatkan antrean panjang hingga Sabtu pagi tak terelakan.

Penulis : Haryo-Jati

Sumber : Kompas TV


TERBARU