> >

Viral! Anak Selebgram Malang Emy Aghnia Dianiaya Suster, Polisi Tangkap Pelaku

Jawa timur | 29 Maret 2024, 23:38 WIB
Rekaman CCTV penganiayaan pengasuh terhadap anak selebragm Emy Aghnia. (Sumber: Instagram/@emyaghnia)

Emy memastikan bahwa ia tidak memiliki masalah apa pun dengan pelaku. Ia mempekerjakan suster tersebut dari yayasan yang terkenal di Surabaya.

Saya ambil dari YAYASAN TERKENAL di surabaya bahkan sampai seluruh indonesia tau yayasan ini yang tidak akan saya sebutkan,” tegas Emy.

Baca Juga: Seorang Siswi di Kendari Jadi Korban Dugaan Penganiayaan Rekannya hingga Pingsan

Pada Instagram Story, Emy menduga bahwa anaknya disiksa lebih dari 30 menit. Sang anak sempat kabur, tetapi berhasil tertangkap oleh pelaku yang kembali menganiayanya.

Cana disiksa perkiraan lebih dari 30 menit. Sempat mau kabur, dikejar dan dipukuli lagi. Saya tidak kuat melihatnya,” tulis Emy Aghnia.

Kompas.tv sudah meminta izin kepada Emy Aghnia untuk mengutip pernyataan ini.

 

 

Penulis : Fiqih Rahmawati Editor : Vyara-Lestari

Sumber : Kompas TV, Kompas.com


TERBARU