> >

Gubernur Kalbar Minta Kepala BWSK Angkat Kaki jika Tak Mampu Urus Sungai

Peristiwa | 7 Maret 2023, 15:08 WIB
Sutarmidji meminta Kepala Balai Wilayah Sungai I Kalimantan (BWSK) di Pontianak, untuk angkat kaki jika tak mampu mengurus sungai. (Sumber: Kompas.com/Hendra Cipta)

“LHK harus benar kerjanya, jangan jadi bagian dari perusak ekosistem. Sekali lagi saya harap kita evaluasi apa yang terjadi,” ucap Sutarmidji.

Baca Juga: WNA Asal Vietnam Jadi Tersangka Penyelundupan Puluhan Satwa Dilindungi dari Pontianak!

Mengenai banjir bandang di wilayahnya, Sutarmidji tidak menyalahkan Balai Sungai.

Menurut dia, banjir bandang biasanya karena daerah perbukitan telah gundul dan disulap menjadi pemukiman.

“Seperti di Singkawang dan lain-lain, pemda harus tegas, karena kalau tidak, tiap tahun akan ada banjir dan longsor ketika curah hujan tinggi,” tuturnya.

Penulis : Kurniawan Eka Mulyana Editor : Iman-Firdaus

Sumber : Kompas.com


TERBARU