> >

Rumah Wartawan Harian Serambi Indonesia Dibakar di Aceh, Ternyata Pelaku Diduga Anggota TNI

Kriminal | 11 Januari 2022, 10:19 WIB
Rumah Asnawi Luwi, wartawan media cetak, setelah dibakar orang tidak dikenal di Desa Lawe Loning, Kecamatan Lawe Sigala-gala, Kabupaten Aceh Tenggara pada 30 Juli 2019. (Sumber: ANTARA/HO-TNI AD)

Baca Juga: Anggota TNI AL Pemukul Sopir Ojol Berpangkat Mayor, Kini Ditahan Pomal

Ia menuturkan pengambilalihan tersebut bukan karena ketidakmampuan Polres Aceh Tenggara dalam menuntaskan kasus pembakaran rumah insan pers tersebut.

Akan tetapi, pelimpahan penanganan perkara karena ada pertimbangan dan novum yang mengharuskan untuk didalami dan ditangani lebih lanjut.

"Dalam prosesnya, penyidik Direktorat Reserse Kriminal Umum Polda Aceh telah memeriksa ulang saksi-saksi dan melaksanakan gelar perkara," ujar Winardy.

Baca Juga: Diduga Tak Terima Disalip, Ojol di Pamulang Dipukul Anggota TNI Berpangkat Mayor

 

Penulis : Tito Dirhantoro Editor : Desy-Afrianti

Sumber : Antara


TERBARU