> >

Beasiswa Merdeka Pendidikan SMA/K & Mahasiswa Dibuka hingga Desember, Ini Syarat dan Cara Daftarnya

Beasiswa | 5 September 2022, 15:18 WIB
Ilustrasi. Program Beasiswa Merdeka Pendidikan dari lembaga Kita Bisa. Program Beasiswa Merdeka Pendidikan Kita Bisa dibuka pada Agustus hingga Desember 2022, berikut cara syarat dan cara daftarnya. (Sumber: Kompas.com)

Dokumen-dokumen itu nantinya diminta dijadikan satu berkas berformat PDF, ukuran maksimalnya 10Mb.

Cara mendaftar Beasiswa Merdeka Pendidikan Kita Bisa

Cara mendaftar program Beasiswa Merdeka Pendidikan Kita Bisa cukup mudah. Berikut langkah-langkahnya.

  1. Unduh apikasi KitaBisa di App Store atau Google Play Store.
  2. Donasi dengan nilai minimal Rp1.000 di penggalangan dana mana pun via aplikasi KitaBisa
  3. Isi formulir pendaftaran di laman ktbs.in/daftaryuk

Adapun pengumuman penerima Beasiswa Merdeka Pendidikan Kita Bisa akan dilakukan pada tanggal 24-26 setiap bulannya. Pengumuman akan disampaikan via akun Instagram resmi Kita Bisa atau WhatsApp resmi Kita Bisa.

Dana beasiswa tersebut disebut akan langsung cair tiap satu periode.

Baca Juga: Wakasekjen PBNU Sebut Penerima Beasiswa LPDP Tak Pulang ke Indonesia sebagai Pengkhianat Intelektual

Penulis : Ikhsan Abdul Hakim Editor : Desy-Afrianti

Sumber : Kompas.com


TERBARU