> >

Hasil Liga 1: Barito Putera Kalahkan Bali United, 7 Gol Tercipta

Sepak bola | 4 Maret 2024, 17:26 WIB
Pemain Barito Putera Eksel Runtukahu merayakan golnya saat mengalahkan Bali United 4-3 di Stadion Sultan Agung, Bantul, Senin (4/3/2024). (Sumber: Instagram@psbaritoputeraofficial)

Akhirnya di menit ke-53, gol Bagas Kaffa memperlebar keunggulan Barito Putera.

Baca Juga: Sudah Mulai! Link Live Streaming Barito Putera Vs Bali United: Tamu Ingin Lanjutkan Kemenangan

Unggul jauh rupanya membuat Barito Putera lengah, dan Bali United bisa menyamakan kedudukan lewat gol Privat Mbarga di menit e-60, dan eseusi penalti Ilija Spasojevic (69).

Untungnya, Eksel Runtukahu berhasil membuat Barito kembali unggul lewat tembakannya di menit ke-70.

Keunggulan Laskar Antasari pun bertahan hingga pertandingan usai.

SUSUNAN PEMAIN

Barito Putera (4-3-3): Rizky; Kaffa, Aditya, Firly, Lessy; Pradana, Kipuw (Nurzaidin 66), Ott (Gwijangge 81); Pora (Kahfi 67), Tocantins, Runtukahu

Pelatih: Rahmad Darmawan

Bali United (4-3-3): Adilson; Fajrin, Dolah, Mulyana (Idrus 54), Wijaya; Eber Bessa, Agung, Rashid (Jefferson 74); Jaya (Rahmat 54), Spasojevic, Mbarga

Pelatih: Stefano Cugurra

Penulis : Haryo Jati Editor : Desy-Afrianti

Sumber : Kompas TV


TERBARU