> >

Kabar Terbaru soal Perusahaan dari Bahrain yang Tertarik Beli AC Milan

Kompas sport | 16 April 2022, 21:20 WIB
AC Milan melakoni start memukau di awal musim Serie A 2021/2022 dengan tak lagi bergantung kepada Zlatan Ibrahimovic. (Sumber: Twitter @acmilan)

Namun, sebelumnya mereka selalu memberikan bantahan. Sementara untuk kabar kali ini perusahaan asal Amerika Serikat itu tak mau mengeluarkan pernyataan.

Bisa jadi bungkamnya Elliott karena kesepakatan yang terjadi tidak pada waktu yang tepat, karena Milan sedang dalam proses memutuskan area di mana akan membangun stadion baru mereka.

Inter dan Milan telah menyetujui sebuah proyek pada akhir tahun 2021, yang disebut 'Katedral', yang seharusnya dibangun di kawasan San Siro. 

Namun, pengerjaan konstruksi tidak akan dimulai sebelum 2027, jadi dua klub Milan itu sedang mempertimbangkan untuk membangun rumah baru mereka sedikit di luar kota Milano yaitu di Sesto San Giovanni.

Baca Juga: AC Milan Siap Gelontorkan Rp1,5 Triliun untuk Tiga Pemain Ini

 

Penulis : Kiki Luqman Editor : Hariyanto-Kurniawan

Sumber : Kompas TV


TERBARU