> >

Kualitas Jakarta International Stadium Dipuji Pemain Atletico Madrid

Kompas sport | 13 April 2022, 23:31 WIB
Jakarta International Stadium (JIS) menjadi stadion pertama di Indonesia yang menggunakan rumput hybrid, atau perpaduan antara rumput sintetis dan rumput alami. (Sumber: Kompas.com/Firzie A Idris)

Sayangnya Bali United harus kalah di laga perdana dari Atletico Madrid dengan skor telak 5-0.

Meski sudah rampung pengerjaannya, Jakarta International Stadium (JIS) belum secara resmi  dibuka. 

Soft launching stadion kebanggaan warga ibu kota itu baru akan digelar pada 19 April 2022, tepat pada hari laga final IYC 2021 digelar. 

Baca Juga: Grand Launching JIS Diadakan Usai IYC, Anies: Persija Akan Jadi Tim Pertama Bermain

Penulis : Rizky L Pratama Editor : Gading-Persada

Sumber : Antara


TERBARU