> >

Respons Panelis Sulistyowati Irianto tentang Debat Keempat: Semua Substansi Relatif Tidak Tergali

Rumah pemilu | 26 Januari 2024, 09:01 WIB
Guru Besar Antripologi Hukum Fakultas Hukum Universitas Indonesia Prof Sulistyowati Irianto (Sumber: Tangkapan layar YouTube Kompas TV/Ninuk)

“Semua substansi relatively tidak tergali karena semua orang sibuk membicarakan soal-soal gimmick, soal-soal etik. Padahal substansi itu harusnya yang diberitahu kepada publik masing-masing calon itu memiliki gagasan apa, pemikiran apa, dan akan menterjemah ke dalam public policy yang seperti apa,” ujar Sulistyowati.

“Itu yang ditunggu-tunggu publik sebenarnya karena banyak sekali masalah-masalah serius ya, tapi akhirnya itu jadi hilang karena semua orang membicarakan hal-hal yang kurang substansial, soal-soal gimmick, etika, kemudian saling perang tafsir gitu.”

Penulis : Ninuk Cucu Suwanti Editor : Desy-Afrianti

Sumber : Kompas TV


TERBARU