> >

Mengenang 121 Tahun Mohammad Hatta (IV-Selesai): Untuk Rakyat hingga Akhir Hayat

Humaniora | 12 Agustus 2023, 08:00 WIB
Bung Hatta (berdiri) ketika menjelaskan lagi pendapatnya tentang saat-saat menjelang Proklamasi Kemerdekaan di rumah bekas penculiknya, Singgih (baju batik hitam). Tampak dari kiri ke kanan: GPH Djatikusumo, D. Matullesy SH, Singgih, Mayjen (Purn) Sungkono, Bung Hatta, dan bekas tamtama PETA Hamdhani, yang membantu Singgih dalam penculikan Soekarno-Hatta ke Rengasdengklok. (Sumber: Kompas/JB Suratno)

Terbayang baktimu, terbayang jasamu
Terbayang jelas jiwa sederhanamu

 

Bernisan bangga, berkafan doa
Dari kami yang merindukan orang
Sepertimu

 

Hujan air mata dari pelosok negeri
Saat melepas engkau pergi
Berjuta kepala tertunduk haru
Terlintas nama seorang sahabat
Yang tak lepas dari namamu

 

Terbayang baktimu terbayang jasamu
Terbayang jelas jiwa sederhanamu

 

Bernisan bangga berkafan doa
Dari kami yang merindukan orang
Sepertimu

 

Penulis : Iman Firdaus Editor : Hariyanto-Kurniawan

Sumber : Kompas TV


TERBARU