> >

BMKG: Gempa Susulan di Cianjur Diperkirakan Berkurang atau Berhenti dalam 4 Hari

Peristiwa | 22 November 2022, 19:50 WIB
Gempa berkekuatan M 5.6 terjadi pukul 13.21 WIB pada Senin (21/11/2022). Gempa berpusat di Cianjur, Jawa Barat dan tidak berpotensi tsunami. (Sumber: Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika)

Longsoran akan terakumulasi dalam suatu lembah dan menjadi pembendung. Jika hujan kerap turun, air akan tertahan bendung longsor tersebut.

"Suatu saat, kekuatan air akan mendesak dan jebol, meluncur ke bawah sebagai banjir bandang. Jika hujan, mohon hindari lembah atau bantaran sungai," lanjutnya.

Ia juga menambahkan agar masyarakat tak panik jika ada gempa susulan, dan tetap waspada dengan menghindari daerah lereng dan bangunan yang retak.

 

Penulis : Danang Suryo Editor : Vyara-Lestari

Sumber : Kompas TV


TERBARU