> >

Kunjungi Athena, Menhan Prabowo Jajaki Kerja Sama Pertahanan dengan Yunani

Peristiwa | 12 Maret 2022, 15:28 WIB
Menteri Pertahanan (Menhan) RI Prabowo Subianto (kanan) bersama Menhan Nasional Yunani Nikolaos Panagiotopoulos (tengah) didampingi Panglima Angkatan Bersenjata Yunani (HNDS) Jenderal Konstantinos Floros, di Athena, Yunani, Jumat (11/3/2022). (Sumber: Biro Humas Setjen Kemhan))

Adapun pada kesempatan tersebut, Menhan Prabowo juga mengungkapkan posisi Indonesia terkait situasi di Ukraina.

Baca Juga: Ngabalin: Presiden Jokowi Beri Arahan TNI-Polri sebagai Pemegang Komando Pertahanan Tertinggi

“Kami mendesak semua pihak dalam situasi Ukraina untuk segera memulai dialog damai dan menyelesaikan masalah. Kami berharap dan berdoa untuk hasil damai dalam krisis di Ukraina,” kata Menhan Prabowo

Penulis : Vidi Batlolone Editor : Vyara-Lestari

Sumber : Kompas TV


TERBARU