> >

Pascagempa di Banten, Kepala BNPB Minta Pemda Segera Dirikan Posko Darurat Bencana

Peristiwa | 16 Januari 2022, 12:24 WIB
Kepala Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) Letjen TNI Suharyanto (Sumber: Dok. BNPB)

"Sejauh ini kami tidak menerima laporan korban jiwa, " ucap Girgi.

Kendati demikian, BPBD Kabupaten Pandeglang menyatakan gempa tektonik berdampak pada 29 kecamatan dan 138 desa.
 
Gempa magnitudo 6,6 yang berpusat di titik koordinat 7,01 LS dan 105,26 BT dengan kedalaman 40 kilometer pada Jumat lalu itu dirasakan hingga Tangerang Selatan, Kota Bandung, Jakarta, Bogor dan Lampung.

Baca Juga: Sorotan Berita: Dampak Gempa Banten, Habib Luthfi Mundur dari PBNU, Fico Fachriza Jadi Tersangka

Penulis : Nurul Fitriana Editor : Edy-A.-Putra

Sumber : Kompas TV


TERBARU