> >

Ketua DPRD DKI Jelaskan Alasan Anggaran Gaji dan Tunjangan Anggota Dewan Naik Rp 26 Miliar

Peristiwa | 10 Januari 2022, 11:55 WIB
Ketua DPRD DKI Jakarta, Prasetyo Edi Marsudi, saat ditemui di ruangannya, Rabu (25/8/2021) (Sumber: Hasya Nindita/Kompas.tv)

Diketahui, Pemerintah Provinsi DKI Jakarta menganggarkan Rp 177, 4 miliar untuk gaji dan tunjangan anggota Dewan pada tahun 2022.

Angka tersebut meningkat sebanyak Rp 26 miliar dari tahun sebelumnya. Banyak pihak menilai kenaikan gaji anggota DPRD kurang tepat dilakukan di tengah pandemi Covid-19.

 

Penulis : Hasya Nindita Editor : Desy-Afrianti

Sumber : Kompas TV


TERBARU