> >

BNPB: 8,26 Juta Orang Mengungsi akibat Bencana Alam selama 1 Januari-19 Desember 2021

Peristiwa | 20 Desember 2021, 09:31 WIB
Tim SAR gabungan mengangkat kantong jenazah korban guguran awan panas Gunung Semeru di Curah Kobokan, Pronojiwo, Jawa Timur, Rabu (8/12/2021). Pada Senin (20/12/2021), BNPB menyatakan hingga 19 Desember 2021 tercatat ada 8,26 juta pengungsi akibat bencana di Indonesia. (Sumber: ANTARA FOTO/Umarul Faruq)

Sebelumnya, pada Selasa (14/12/2021), Ketua DPR RI Puan Maharani meminta pemerintah untuk siaga dan sigap dalam melakukan tanggap darurat terkait bencana alam yang terjadi di Indonesia.

Dia meminta pemerintah bersama instansi lainnya merencanakan dengan seksama penanganan terhadap risiko terjadinya bencana untuk meminimalkan timbulnya korban, kerugian, dan kerusakan.

Selain itu, Puan juga meminta pemerintah meninjau ketersediaan cadangan APBN untuk bencana di berbagai daerah yang rawan.
 

Penulis : Tussie Ayu Editor : Edy-A.-Putra

Sumber : Antara


TERBARU