> >

Terbaru! KTP Bukan Lagi Patokan Vaksinasi, Dimanapun Masyarakat Bisa Ikut Vaksin jika Ada Kuota

Update corona | 25 Juni 2021, 14:03 WIB
Karyawan menerima vaksin Sinopharm di sentra vaksinasi gotong royong, lapangan tenis indoor Senayan, komplek Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta Pusat, Sabtu (19/6/2021). (Sumber: Kompas.id/Priyombodo )

Keempat, Kebutuhan vaksin dan tagistik vaksinasi Covid,19 untuk pelaksanaan kegiatan disediakan Kementerian Kesehatan sesuai dengan ketentuan yang berlaku.

Kelima, vaksin dan logistik vaksinasi Covid-19 yang dialokasikan dan distribusi pada setiap termin dapat dimanfaatkan untuk pemberian vaksinasi dosis ke 1 dan dosis ke 2 bagi yang memerlukan dan datang ke tempat pelayanan vaksinasi.

Mempertimbangkan interval vaksin Covid-19, Sinovac dosis 1 ke 2 adalah 28 hari dan vaksin Covid-19 AstraZeneca adalah 8-12 minggu.

Baca Juga: Hari Pelaut Sedunia 2021, Kemenhub Genjot Vaksinasi Covid-19 untuk Pelaut di Kawasan ASEAN

Penulis : Hedi Basri Editor : Iman-Firdaus

Sumber : Kompas TV


TERBARU