> >

Jelang Idulfitri Pasar Tanah Abang Ditutup Seminggu, Anies: Pedagangnya Mau Lebaran Juga

Sosial | 11 Mei 2021, 21:28 WIB
Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan bersama wakilnya, Achmad Riza Patria. Survei Median menyatakan 52,5 persen responden mengaku puas dengan kinerja Anies. (Sumber: Dokumentasi Pemprov DKI Jakarta)

"Kalau Tanah Abang kurang lebih tiap tahunnya seperti itu biasanya, tutup sampai seminggu, jadi itu bukan hal yang baru sebetulnya," ujarnya.

Bahkan banyak pedagang yang menutup lapak mereka lebih dulu mulai dari H-5 Lebaran.

Sehingga banyak pedagang akhirnya sepakat untuk meneruskan tradisi tutup pasar selama seminggu tersebut.

"Memang sudah disepakati juga kok," ujar Gatra.

Penulis : Johannes Mangihot Editor : Deni-Muliya

Sumber : Kompas TV


TERBARU