> >

Malam Ini, Rekonstruksi Bentrok Polisi-FPI di Tol Jakarta-Cikampek Dimulai

Hukum | 13 Desember 2020, 21:11 WIB
Ilustrasi peluru penembakan (Sumber: TribunJateng.com)

Ketika kejadian, CCTV di sekitar jalan tol sedang rusak. PT Jasa Marga (Persero) Tbk melalui anak usaha yang bergerak di bidang pengoperasian jalan tol, PT Jasamarga Tollroad Operator (JMTO)  menjelaskan tidak beroperasinya CCTV dikarenakan adanya gangguan pada jaringan backbone di KM 48+600 sejak hari Minggu (6/12/2020) pukul 04.40 WIB.

Menurut dia, gangguan di titik tersebut mengakibatkan jaringan CCTV mulai dari KM 49 (Karawang Barat) sampai dengan KM 72 (Cikampek) menjadi offline atau mati.

Penulis : Iman-Firdaus

Sumber : Kompas TV


TERBARU