> >

Puasa jadi Momen Belajar Kendalikan Emosi, Psikolog Unair: Ada Social Support

Kesehatan | 27 Maret 2023, 18:00 WIB
Ilustrasi marah. (Sumber: Pexels/Andrea Piacquadio)

Nurul menambahkan, ibadah puasa memiliki tiga tingkatan, yakni puasa sebagai kewajiban dan puasa agar terhindar dari hukuman. Tingkatan tertinggi adalah puasa sebagai jalan untuk meningkatkan ketakwaan kepada Allah Swt.

“Bulan puasa adalah bulan untuk berproses menyucikan diri. Semua rangkaian ibadah selama bulan Ramadan adalah sesuatu yang sangat istimewa, utamanya yaitu ibadah puasa,” pungkas ketua Airlangga Assessment Center (AAC) itu.

Penulis : Fiqih Rahmawati Editor : Purwanto

Sumber : unair.ac.id


TERBARU