> >

Ratusan TKI Terjebak Lockdown di Selangor, Warga Muhammadiyah Malaysia Berikan Paket Sembako

Kompas dunia | 23 April 2020, 23:51 WIB
Sejumlah relawan dari PCIM (Pimpinan Cabang Istimewa Muhammadiyah) Malaysia membagikan paket sembako kepada ratusan buruh migran (Tenaga Kerja Indonesia/TKI) yang menghuni barak-barak kontrakan (kongsi) di Kawasan Kuang dan Sungai Buluh, Selangor, Malaysia, Kamis (23/4/2020). (Sumber: Dok relawan PCIM Malaysia)

Namun kenyataannya tidak seperti itu. Justru sejumlah laporan menyebutkan bahwa masih banyak TKI yang berusaha pulang secara mandiri.

Jelang bulan suci Ramadhan ini, mereka berdoa, “Semoga di bulan Ramadhan ini Covid-19 sirna dari bumi Malasyia,” ucap Ali Fauzi, menirukan harapan para buruh migran itu. (amin ya robbal`alamiin).

Penulis : Deni-Muliya

Sumber : Kompas TV


TERBARU