> >

Usai Bantai 112 Orang yang Tunggu Makanan, Israel Bom Konvoi Bantuan Kemanusiaan

Kompas dunia | 3 Maret 2024, 23:05 WIB
Warga Palestina berjalan di tengah puing-puing bangunan yang hancur akibat bombardir Israel di kamp pengungsi Jabaliya di Jalur Gaza, Kamis, 29 Februari 2024. (Sumber: AP Photo/Mahmoud Essa)

"Orang-orang lari dari satu tempat ke tempat lain demi menyelamatkan hidup. Semua orang di seluruh dunia harus berkumpul mendesak gencatan senjata," kata Al-Kaila.

"Seruan kedua adalah, berhenti memberi senjata ke Israel. Ketiga, buat Israel mempertanggungjawabkan perbuatannya sesuai hukum internasional," lanjutnya.

Baca Juga: Tuntut Pengusutan, Uni Eropa Pastikan Warga Gaza yang Tewas Saat Konvoi Bantuan usai Ditembak Israel

 

Penulis : Ikhsan Abdul Hakim Editor : Vyara-Lestari

Sumber : Kompas TV


TERBARU