> >

Bukan Main, China Resmi Buka Jalan Tol Sepanjang 2.500 kilometer Sambungkan Beijing dengan Xinjiang

Kompas dunia | 3 Juli 2021, 19:25 WIB
Jalur darat dari Beijing menuju Daerah Otonomi Xinjiang sepajang 2.500 kilometer kini tersambung jalan tol secara langsung, melintasi gurun gobi yang penuh angkara murka. (Sumber: Antara Foto)

Dalam lima tahun terakhir, pemerintah China gencar merealisasikan pembangunan infrastruktur di Xinjiang yang merupakan wilayah provinsi terluas di daratan Tiongkok. 

Penulis : Edwin Shri Bimo Editor : Hariyanto-Kurniawan

Sumber : Kompas TV


TERBARU