> >

Kemnaker: Hingga Awal Agustus 2021, 538.305 Pekerja di-PHK

Kebijakan | 16 Agustus 2021, 07:25 WIB
Ilustrasi pekerja pabrik. (Sumber: KOMPAS.com/GARRY LOTULUNG)

Bila dikalikan 12 bulan, maka jumlahnya bisa mencapai 922.800 pekerja hingga akhir 2021.

Angka ini lebih tinggi dari proyeksi awal Kemnaker.

"Dibutuhkan penanganan yang lebih cepat untuk mengatasi kondisi ini agar laju gelombang PHK bisa dihentikan. Jangan sampai proyeksi kalah atau salah. Lalu jadi meningkat,” paparnya.

“Di Agustus saja sudah 538 ribu pekerja kena PHK."

Karena itu, lanjut Putri, demi mencegah kenaikan angka tersebut, Kemnaker terus berusaha agar Bantuan Subsidi Upah (BSU) bisa segera cair. 

Baca Juga: 9 Solusi yang Ditawarkan Serikat Pekerja DIY untuk Menyelamatkan Ekonomi Warga

 

Penulis : Gading Persada Editor : Iman-Firdaus

Sumber : PMJ News


TERBARU