> >

Dukung Percepatan Vaksinasi Nasional, Indika Energy Mulai Vaksinasi 21.650 Karyawan

Kebijakan | 10 Juni 2021, 14:08 WIB
Arsjad Rasjid dalam Vaksinasi Covid-19 Gotong Royong Indika Energy Grup, Rabu (9/6/2021). (Sumber: dok. Kadin)

Vaksinasi Gotong Royong juga dilakukan demi mewujudkan Indonesia sehat serta memulihkan perekonomian nasional.

Lanjut Arsjad, di tengah situasi pandemi Covid-19, Indika Energy Group juga bergotong-royong membangun fasilitas pemeriksaan PCR dan pusat isolasi sementara, serta terus melakukan aktivitas sosial untuk membantu upaya penanganan Covid-19 di Indonesia.

“Tak hanya berfokus pada pemenuhan kebutuhan energi nasional, Indika Energy juga memiliki misi membangun sumber daya manusia dan berkontribusi meningkatkan laju ekonomi negeri,” pungkasnya.

Penulis : Elva-Rini

Sumber : Kompas TV


TERBARU