Kompas TV video vod

PKS Buka Suara Soal Usulan Grace Natalie Sebut Jokowi Pimpin Koalisi Besar Parpol

Kompas.tv - 12 Maret 2024, 19:07 WIB
Penulis : Theo Reza

JAKARTA, KOMPAS.TV - Partai Keadilan Sejahtera menilai usulan Wakil Ketua Dewan Pembina Partai Solidaritas Indonesia Grace Natalie agar Joko Widodo memimpin koalisi besar partai politik merusak cita-cita demokrasi.

Hal ini disampaikan oleh Juru Bicara PKS Muhammad Iqbal dalam keterangannya di Jakarta pada Selasa (12/3/2024)

Iqbal sampaikan dan anggap seorang presiden akan jadi warga biasa bila masa jabatan telah berakhir.

Baginya ketergantungan pada satu tokoh akan menjadi contoh buruk praktik demokrasi ke depan.

Sebelumnya, Grace dalam acara Gaspol di Kompas,Com mengusulkan Jokowi usai masa jabatan presiden memimpin koalisi partai politik yang memiliki visi yang sama menuju indonesia emas.

Video Editor: Vila Randita



Sumber : Kompas TV

BERITA LAINNYA



Close Ads x