Kompas TV video vod

[FULL] Anies Kampanye di Banjarmasin, Janji Bakal Bangun Rel Kereta Api Rute Ini

Kompas.tv - 5 Desember 2023, 17:23 WIB
Penulis : Dian Septina

JAKARTA, KOMPAS.TV - Calon presiden (capres) nomor urut 1, Anies Baswedan mengaku akan membangun rel kereta api dari Banjarmasin-Banjarbaru, Kalimantan Selatan jika nantinya terpilih sebagai presiden melalui Pilpres 2024.

Hal itu disampaikan Anies dalam acara 'Desak Anies' di Banjarmasin, Selasa (5/12/2023).

Awalnya, mantan Gubernur DKI Jakarta tersebut mengatakan lalu lintas di Banjarmasin-Banjarbaru sangat tinggi. Oleh sebab itu, Anies memandang perlu adanya jaringan rel kereta api antar dua kota tersebut.

Baca Juga: Janji Anies Jika Terpilih Jadi Presiden, Bangun Stadion Internasional di Banjarmasin

 



Sumber : Kompas TV


BERITA LAINNYA



Close Ads x