Kompas TV video vod

Semua Aset Disita KPK, Rafael Alun Mengaku Tak Mampu Biayai Pengobatan David

Kompas.tv - 25 Juli 2023, 19:55 WIB
Penulis : Dian Septina

JAKARTA, KOMPAS.TV - Eks pejabat Direktorat Jenderal Pajak Kementerian Keuangan RI Rafael Alun Trisambodo mengungkapkan bahwa dirinya tak mampu untuk membantu biaya pengobatan David Ozora, korban yang dianiaya sang anak, Mario Dandy Satriyo.

Hal itu disampaikan Rafael dalam sebuah surat yang dibuatnya dari balik jeruji besi Rutan KPK, Selasa (25/7/2023).

Dalam surat itu, Rafael mengaku tak bisa mengucurkan dana lantaran seluruh asetnya telah disita KPK.

Adapun aset tersebut disita KPK karena Rafael merupakan tersangka kasus dugaan gratifikasi dan tindak pidana pencucian uang (TPPU).

Video editor: Firmansyah

Baca Juga: Rafael Alun Berharap Hakim Berikan Kesempatan Kedua untuk Mario Dandy

 



Sumber : Kompas TV

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.


BERITA LAINNYA



Close Ads x
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.