Kompas TV video vod

Megawati Sempat Peringati Ganjar soal Petugas Partai: Untung Nurut

Sabtu, 3 Juni 2023 | 06:41 WIB
Penulis : Yuilyana

JAKARTA, KOMPAS.TV – Ketum PDIP Megawati Soekarnoputri mengungkap alasan memilih Ganjar Pranowo sebagai bakal capres. 

"Jadi kalau saya milih orang itu, bukan kepentingan untuk PDIP saja. Tetapi kemaslahatan bagi Republik Indonesia ini terus berjalan," ujar Megawati usai pertemuan dengan PAN, di kantor DPP PDI Perjuangan, Jumat (2/6/2023).

Baca Juga: Prabowo Mania 08 Sebut Prabowo-Ganjar Ideal, Ketum: Prabowo Bukan Petugas Partai

Megawati meminta Ganjar mengaku menyatakan diri sebagai petugas partai saat ditunjuk sebagai bacapres.

“Saya bilang 'awas ya kalau kamu nggak ngomong ya kamu kader partai, petugas partai seperti saya juga'," ungkap Megawati.

"Nah, untung beliaunya nurut. Jadi ya begitu. Makna itu harus dikumpulkan. Ini bukan untuk kepentingan partai atau perorangan. Kemaslahatan bagi Republik Indonesia ini supaya seperti apa yang diinginkan oleh para pendiri bangsa," ujarnya.

Video Editor: Febi
 



Sumber : Kompas TV

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.


BERITA LAINNYA


Close Ads x
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.