Kompas TV video vod

Pelaku Pemalsuan Tes Covid Mampu Sambungkan Hasil ke Peduli Lindungi, Ia Belajar dari Internet

Kompas.tv - 25 Februari 2022, 21:31 WIB
Penulis : Edika ipelona

CENGKARENG, KOMPAS.TV - Sebanyak empat orang oknum pekerja Bandara Internasional Soekarno Hatta, Tangerang, Banten, memperdagangkan surat antigen dan PCR palsu terhadap para penumpang yang hendak melakukan perjalanan melalui bandara Soekarno-Hatta.

Hebatnya, satu orang pelaku berinisal AR mampu membobol aplikasi Peduli Lindungi dalam mengoneksikan hasil surat antigen dan PCR palsu yang dibuat tersebut.

Baca Juga: Catat Aturan Terbaru Isolasi Mandiri, Pasien Hanya Wajib Tes PCR Satu Kali di Hari Kelima!

Sementara itu tiga pelaku lain yang merupakan petugas keamanan bandara, bertugas sebagai pencari penumpang yang membutuhkan surat antigen dan PCR dengan waktu cepat tanpa uji klinis.

Video Editor: Laurensius Krisna Galih



Sumber : Kompas TV

BERITA LAINNYA



Close Ads x