Kompas TV religi beranda islami

Gosip Merusak Kesehatan

Kompas.tv - 7 November 2022, 07:33 WIB
Penulis : Agung Pribadi

Islam sebagai agama yang sempurna mengajak bicara akal, hati, perasaan serta Jiwa, ahlak dan juga pendidikan.

Islam pun menjelaskan dengan tegas adanya peraturan agar seorang muslim terhindar serta selamat dengan perasaan yang bersih dan lisan yang terjaga.

Sebab mendahulukan prasangka negatif, menyebarkan berita buruk tentang orang lain memberikan banyak uzur kepada orang lain dan justru merugikan diri sendiri.

Sebagaimana telah dijelaskan dalam kitab Al Quran,

Y ayyuhalla na manujtanib ka ram mina - anni inna ba' a - anni i muw wa l tajassas wa l yagtab ba' ukum ba'

"Hai orang-orang yang beriman, jauhilah kebanyakan purba-sangka (kecurigaan), karena sebagian dari purba-sangka itu dosa. Dan janganlah mencari-cari keburukan orang dan janganlah menggunjingkan satu sama lain". (Al Hujurat 12)

Nyinyir atau gossip ini tak hanya dilarang dan berpotensi dalam melakukan dosa namun juga merugikan terhadap kesehatan psikis pelakunya.

Seperti apa kerusakan jiwa yang dialami pelaku nyinyir tersebut? Dengarkan dan simak hingga tuntas penjelasan ustadz dr. Agus Rahmadi hanya di channel Beranda Islami.

 

 



Sumber : Kompas TV

BERITA LAINNYA



Close Ads x