Kompas TV regional berita daerah

Bupati Bulungan Dorong Investasi Pendidikan untuk Peningkatan SDM

Kompas.tv - 15 April 2023, 19:45 WIB

BALIKPAPAN, KOMPAS.TV – Kabupaten Bulungan yang merupakan kabupaten muda di Indonesia tidak lepas dari potensi investasi, kesempatan ini  membuka lapangan kerja bagi masyarakat Bulungan,  salah satunya hadirnya kawasan industri hijau di kawasan Tanah Kuning kabupten Bulungan.

Kehadiran peluang investasi di kabupaten Bulungan tentu membutuhkan sumber daya manusia sebagai  salah satu upaya jangka panjang adalah menyiapkan sarana pendidikan di kabupaten Bulungan, salah satunya  pendidikan vokasi seperti pendidikan bahasa mandarin.

Badan standar, kurikulum dan asesmen pendikan, kementrian pendidikan, riset dan teknologi  melihat langsung kondisi  sekolah sekolah dikawasan kabupaten Bulungan, Kalimantan Utara telah  mengimplementasikan kurikulum merdeka secara optimal dalam pebelajaran kepada siswa bukan terfokus pada perubahan dokumen dan regulasi.

Kondisi penerapan kurikukum merdeka dapat menjadi rujukan untuk diterapkan daerah lain di Indonesia.(*)

 

#bulungan #pendidikan #kementrianpendidikan #beritabalikpapan.(*)

Jangan lewatkan informasi menarik di Kompas TV Balikpapan, yuk subscribe channel youtube Kompas TV Balikpapan.

Aktifkan juga lonceng supaya kamu dapat notifikasi kalau ada video baru. Media sosial Kompas TV Balikpapan :

instagram: https://www.instagram.com/kompastv.ba...

facebook : https://www.facebook.com/kompastvbali...

twitter : https://twitter.com/TvBalikpapan?s=09



Sumber : Kompas TV

BERITA LAINNYA



Close Ads x