Kompas TV nasional kompas pagi

Sidang Kasus E-KTP Digelar Hari Ini, KPK Hadirkan 7 Saksi

Kompas.tv - 23 Maret 2017, 09:45 WIB
Penulis : Desy Hartini

Menurut rencana, jaksa penuntut umum akan menghadirkan 7 saksi dalam sidang lanjutan kasus korupsi KTP Elektronik. Pemeriksaan terhadap tujuh saksi ini masih berkaitan dengan aspek penganggaran proyek KTP Elektronik. Saksi yang direncanakan hadir adalah 4 orang pejabat atau mantan pejabat di Kementerian Dalam Negeri dan tiga orang anggota atau mantan anggota DPR.




Sumber : Kompas TV

BERITA LAINNYA


Close Ads x