Kompas TV nasional peristiwa

Peringatan Dini! Berikut Daftar Wilayah Indonesia Berpotensi Cuaca Ekstrem Periode Kamis 23 Mei 2024

Kompas.tv - 22 Mei 2024, 20:28 WIB
peringatan-dini-berikut-daftar-wilayah-indonesia-berpotensi-cuaca-ekstrem-periode-kamis-23-mei-2024
Ilustrasi cuaca ekstrem. Menurut BMKG, beberapa wilayah di Indonesia diprediksi akan mengalami cuaca ekstrem seperti hujan lebat, hujan petir, dan angin kencang​ pada Kamis, 23 Mei 2024. (Sumber: The Straits Times)
Penulis : Kiki Luqman | Editor : Gading Persada

JAKARTA, KOMPAS.TV - Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) telah mengeluarkan peringatan dini cuaca ekstrem yang berpotensi terjadi pada sejumlah wilayah di Indonesia untik Kamis, 23 Mei 2024. 

Menurut BMKG, beberapa wilayah diprediksi akan mengalami cuaca ekstrem seperti hujan lebat, hujan petir, dan angin kencang​.

Wilayah berpotensi hujan lebat yang dapat disertai kilat/petir dan angin kencang:

  • Sumatera Utara
  • Sumatera Barat
  • Riau
  • Kep. Riau
  • Bengkulu
  • Kep. Bangka Belitung
  • Lampung
  • Jawa Timur
  • Kalimantan Barat
  • Kalimantan Tengah
  • Kalimantan Utara
  • Kalimantan Timur
  • Kalimantan Selatan
  • Sulawesi Utara
  • Gorontalo
  • Sulawesi Tengah
  • Sulawesi Barat
  • Sulawesi Selatan
  • Sulawesi Tenggara
  • Maluku Utara
  • Maluku
  • Papua Barat
  • Papua

Baca Juga: Cuaca Jabodetabek Hari Ini, Rabu 22 Mei 2024: Depok, dan Bekasi Potensi Hujan Petir

Wilayah berpotensi hujan yang dapat disertai kilat/petir dan angin kencang:

  • Sumatera Selatan
  • Banten
  • Jawa Barat
  • Nusa Tenggara Barat

Wilayah berpotensi angin kencang:

  • Aceh
  • Nusa Tenggara Timur
  • Potensi Tinggi Gelombang

Area Perairan dengan Gelombang Sedang (1.25 - 2.50 m)

  • Perairan Barat Aceh hingga Lampung
  • Samudra Hindia Barat Aceh hingga Lampung
  • Selat Sunda bagian Selatan
  • Perairan Selatan Banten hingga P. Rote
  • Samudra Hindia Selatan Banten hingga P. Rote
  • Laut Sawu
  • Perairan Kep. Sermata - Kep. Leti
  • Perairan Kep. Babar
  • Perairan Kep. Tanimbar
  • Laut Arafuru
  • Perairan Kep. Kai
  • Perairan Kep. Aru
  • Perairan Yos Sudarso
  • Perairan Selatan Merauke
  • Perairan Amamapare - Agats
  • Perairan Utara Sabang
  • Selat Malaka bagian Utara
  • Laut Flores
  • Perairan Kep. Wakatobi
  • Laut Banda
  • Perairan Selatan P. Buru - Seram
  • Laut Seram
  • Samudra Pasifik Utara Papua.

Baca Juga: Tertipu Rp 598 Juta oleh Pecatan Anggota Polri di Jakarta, Anak Petani Malah Jadi ART!


 



Sumber : Kompas TV, bmkg.go.id



BERITA LAINNYA



Close Ads x