Kompas TV nasional peristiwa

Kasus Dugaan Penipuan Sumbangan Rp 2 Triliun, Ini Kata Kompolnas

Kompas.tv - 3 Agustus 2021, 23:25 WIB
Penulis : Christandi Dimas

KOMPAS.TV - Polda Sumatera Selatan akhirnya memeriksa anak almarhum Akidi Tio terkait kebenaran dana hibah Rp 2 triliun. Lebih lengkap kita terhubung dengan Komisioner Kompolnas, Poengky Indarti.

Sebelumnya, anak bungsu Akidi Tio, Heriyanti, ditangkap polisi atas dugaan penipuan sumbangan corona sebesar Rp 2 triliun.

Selain menangkap Heriyanti, polisi juga memeriksa Dokter Hardi Darmawan yang merupakan dokter keluarga Akidi Tio.

Gubernur Sumatera Selatan Herman Deru juga menyayangkan tindakan keluarga Akidi Tio yang dinilai telah membuat kegaduhan di tengah pandemi corona Indonesia.

Baca Juga: Gubernur Sulteng Jamin Keselamatan 6 Anggota Mujahidin Indonesia Timur Jika Serahkan Diri

Jangan lewatkan streaming Kompas TV live 24 jam non stop di https://www.kompas.tv/live agar kamu semua tidak ketinggalan berita-berita terkini, terlengkap, serta laporan langsung dari berbagai daerah di Indonesia. Subscribe juga channel YouTube Kompas TV dan aktifkan lonceng supaya kamu dapat notifikasi video terbaru langsung.



Sumber : Kompas TV

BERITA LAINNYA



Close Ads x