Kompas TV regional berita daerah

LESTARI Apresiasi Komisi IX DPR RI

Kompas.tv - 16 Juli 2021, 16:37 WIB
lestari-apresiasi-komisi-ix-dpr-ri
indo nyoa menilai bahwa Komisi IX DPR sejak tahun lalu sampai sekarang selalu berusaha bekerja untuk kepentingan bersama, (Sumber: lestari)
Penulis : KompasTV Makassar

JAKARTA, KOMPAS.TV - Komisi IX DPR dinilai Lestari sangat memperlihatkan kinerja pro rakyat, pungkas Refindo Tawaris atau indo nyoa Ketua Dewan Pengarah LESTARI.

indo nyoa menilai bahwa Komisi IX DPR sejak tahun lalu sampai sekarang selalu berusaha bekerja untuk kepentingan bersama, itu yang saya tau dari beberapa Rapat Dengar Pendapat (RDP) antara Komisi IX dan Kemenkes.

Program CHSE ( Cleanliness Health Safety Environment Sustainability ) adalah kampanye yang digaungkan oleh Kemenparekraf , tentunya butuh kerja sama dan peran aktif para stakeholder juga diantaranya Komisi IX DPR sebagai penjembatan antara masyarakat dan pemerintah.

Tak hanya mengapresiasi Komisi IX DPR, Lestari melalui indo nyoa juga memberikan harapannya kepada Lembaga aspirasi publik ini untuk tetap konsisten pada tupoksi utamanya serta bersedia lebih terbuka mendengar keluhan masyarakat, apalagi di bidang kesehatan dan ketenaga kerjaan yang adalah ruang lingkup Komisi IX DPR.

“Kebijakan yang dibuat oleh pemerintah perlu disinergikan dengan para pelaku industr pariwisata dan tentunya SDM perlu lebih ditingkatkan lagi dengan program-program yang diimplementasi dengan baik agar wisatawan asing ini mau datang lagi ke Indonesia,” Pungkas felly

#menparkraf
#dpr
#lestari



Sumber : Kompas TV Makassar


BERITA LAINNYA



Close Ads x