> >

Abai Baca Potensi Bencana (3)

Berkas kompas | 11 Januari 2019, 16:20 WIB

Belajar dari bencana yang melanda Indonesia, tak hanya alat pendeteksi bencana yang diperlukan, mitigasi bencana juga jadi hal mutlak yang harus dilakukan. Terlebih Indonesia dikelilingi cincin api sehingga rawan alami gempa bumi, letusan gunung berapi dan tsunami.

Sepanjang tahun 2018 hingga 2019 Indonesia dilanda berbagai bencana mulai gempa Lombok, gempa dan tsunami di Sulawesi Tengah, tsunami di Selat Sunda dan sejumlah bencana lainnya. Datang dalam senyap dan banyak memakan korban jiwa, inikah bukti ada sistem yang harus diperbaiki?

Penulis : edika ipelona Editor : I-Wayan-Gede-Astaphala

Sumber : Kompas TV


TERBARU