> >

Babak Baru Televisi Indonesia, Siapkah Kita? | NGOPI

Ngopi | 8 Februari 2022, 10:56 WIB

KOMPASTV - PT Indosat Tbk (ISAT) resmi melakukan penggabungan dengan PT Hutchison 3 Indonesia (H3I) pada akhir 2021. Penggabungan ini dipercaya menjadi game-changer dalam industri telekomunikasi, khususnya dalam upaya percepatan pertumbuhan ekonomi dan transformasi digital Indonesia.

Atas penggabungan ini, Indosat Ooredoo Hutchison akan memiliki skala yang lebih besar, kekuatan finansial, dan kemampuan yang dibutuhkan untuk mempercepat inovasi digital dan peningkatan jaringan.

Jaringan dan infrastruktur kedua perusahaan yang saling melengkapi diharapkan dapat meningkatkan layanan dan pengalaman digital pelanggan.

Seperti apa perjalanan penggabungan kedua perusahaan telekomunikasi ternama ini?

Apakah terbentuknya Indosat Ooredoo Hutchison dapat memberikan manfaat bagi pelanggan, industri telekomunikasi, serta pertumbuhan ekonomi digital Indonesia ke depannya?

Saksikan selengkapnya dalam NGOPI, hanya di KompasTV. #Ad

Penulis : Anas-Surya

Sumber : Kompas TV


TERBARU