Kompas TV video vod

Ceritakan Dugaan Pelecehan Yosua ke Hakim, Putri: Yosua Masuk saat Saya Sedang Tertidur

Kamis, 12 Januari 2023 | 00:09 WIB
Penulis : Pompe Sinulingga

JAKARTA, KOMPAS.TV - Putri Candrawathi menangis di depan majelis hakim Pengadilan Negeri Jakarta Selatan, saat menceritakan kasus dugaan pelecehan di Magelang.

Kepada hakim, Putri mengaku Yosua masuk ke kamar secara diam-diam saat ia sedang tertidur.

Sebelumnya, sidang pemeriksaan terdakwa Putri Candrawathi digelar di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan, Rabu (11/01/2023).

Kepada hakim Putri mengaku juga menceritakan kejadian pelecehan di Magelang kepada suaminya Ferdy Sambo melalui telepon.

Baca Juga: Hakim Cecar Putri Candrawathi, Tidak Lihat Jasad Yosua Hutabarat Depan Kamar

______

Jangan lewatkan live streaming KompasTV 24 jam nonstop di https:www.kompas.tv,live

Agar tidak ketinggalan berita-berita terkini, terlengkap, serta laporan langsung dari berbagai daerah di Indonesia.

Yuk, subscribe channel Youtube KompasTV!

Aktifkan juga lonceng supaya kamu dapat notifikasi video terbaru dari KompasTV.

Sahabat KompasTV juga bisa memperoleh informasi terkini melalui website: https: www.kompas.tv



Sumber : Kompas TV

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.


BERITA LAINNYA


VOD

Ganjar Beberkan Isi Bisikan Jokowi di Rakernas PDIP

Sabtu, 30 September 2023 | 19:15 WIB
Close Ads x
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.