Kompas TV kuliner cerita rasa

BENOE YANG CIPTAIN NAMA MAKANANNYA | REVIEW Restoran UNAME Ubud Bali

Kompas.tv - 12 Februari 2020, 19:33 WIB
Penulis : Krisna Aditomo

BALI, KOMPASTV - Ubud Bali jadi destinasi wisata impian banyak orang keindahan alam keeksotisan budaya dan ketenangan suasana nya memang memikat, soal pilihan kuliner Ubud juga menawarkan kekayaan rasa yang memukau. Kali ini menuju restoran yang berlokasi di Jalan Padang Getas  Singakerta Ubud sambutan ramah langsung Benoe menerima saat pertama kali masuk. Restoran yang asri dan tenang ini menawarkan hidangan sehat bercita rasa lezat yang disajikan dengan cantik bikin penasaran pastikan.

Ada olahan ikan Sibas yang dilumuri parutan tempe dimasak dengan teknik pensir atau masak dengan wajan yang diberi minyak sedikit dan di masak dengan api kecil. Selain menggunakan bahan-bahan alami yang sehat hidangan di Unem juga dimasak dengan proses memasak yang sehat. Olahan ikan Sibas ini disajikan dengan nasi merah aneka sayuran dan kacang-kacangan serta jamur, nggak ketinggalan bunga yang selain untuk mempercantik hidangan juga bisa dimakan.

Di samping sehat dan lezat menu yang dihadirkan di Unem tergolong unik selain menu yang Benoe tadi menikmati, ada juga lasagna tempe lasagna berbahan tempe dengan lapisan keju mozarella ini punya cita rasa yang nggak kalah dengan lasagna berbahan pasta dan daging. Sesuai nama restorannya Uname, menu yang disajikan di sini belum ada nama dan pelanggan bisa memberi nama setelah mencicipi menu tersebut nama yang diberikan akan masuk ke bank data restoran.

UNAME Ubud

Jl. Padang Getas, Singakerta, Kecamatan Ubud, Kabupaten Gianyar, Bali 80571 



Sumber : Kompas TV

BERITA LAINNYA



Close Ads x